Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Bayraktar TB2 Drone Penghancur Tank Rusia, Buatan Menantu Erdogan

Reporter

Editor

Yudono Yanuar

image-gnews
Drone Bayraktar TB2 buatan Turki kini menjadi ancaman Rusia setelah berperan dalam tenggelamnya kapal utama Laut Hitam Rusia Moskva dan dua kapal patroli Raptor Rusia. Selain itu Bayraktar TB2  juga telah menghancurkan konvoi Rusia, tank, dan sistem pertahanan rudal permukaan-ke-udara yang menghantamnya. Foto : Bayraktar
Drone Bayraktar TB2 buatan Turki kini menjadi ancaman Rusia setelah berperan dalam tenggelamnya kapal utama Laut Hitam Rusia Moskva dan dua kapal patroli Raptor Rusia. Selain itu Bayraktar TB2 juga telah menghancurkan konvoi Rusia, tank, dan sistem pertahanan rudal permukaan-ke-udara yang menghantamnya. Foto : Bayraktar
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Ukraina mengklaim telah menghancurkan 1.349 tank Rusia dalam pertempuran sejak 24 Februari 2022. Salah satu senjata andalan mereka adalah drone Bayraktar TB2 buatan Turki.

Selcuk Bayraktar, yang menjalankan perusahaanBaykar Istanbul dengan saudaranya Haluk, mengatakan drone produksinya telah menunjukkan bagaimana teknologi merevolusi peperangan modern.

“Bayraktar TB2 melakukan apa yang seharusnya dilakukan – mengeluarkan sistem anti-pesawat, artileri dan kendaraan lapis baja canggih,” katanya kepada Reuters di samping drone Akinci baru di sebuah pameran di Baku. "Seluruh dunia sudah jadi pelanggan."

Setidaknya untuk sementara waktu, TB2, yang memiliki lebar sayap 12 meter dan dapat terbang hingga 7.600 meter sebelum menukik untuk menghancurkan tank dan artileri dengan bom penusuk lapis baja berpemandu laser, membantu melemahkan superioritas militer Rusia yang luar biasa.

Begitu terkenalnya drone itu sehingga menjadi subjek lagu hit patriotik yang bertebaran di Ukraina untuk mengejek pasukan Rusia, dengan paduan suara "Bayraktar, Bayraktar".

Di luar sindiran, drone Bayraktar telah mendapat perhatian dari Presiden Rusia Vladimir Putin, dan kementerian pertahanan telah menyebutkannya setidaknya 45 kali di depan umum sejak perang dimulai pada 24 Februari.

Baykar, yang didirikan pada 1980-an oleh ayah Bayraktar, Ozdemir Bayraktar, mulai fokus pada pesawat tak berawak pada 2005 saat Turki berusaha memperkuat industri pertahanan lokalnya.

TB2 telah menjadi senjata utama dalam konflik di Suriah, Irak, Libya dan Nagorno-Karabakh serta Ukraina sehingga sekarang menjadi ujung tombak dorongan ekspor pertahanan global Turki.

Presiden Tayyip Erdogan mengatakan permintaan internasional sangat besar untuk TB2 dan Akinci yang lebih baru.

Berikutnya: Menantu Erdogan

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Xi Jinping dan Putin Makin Mesra, Janjikan Hubungan Lebih Erat

2 hari lalu

Presiden Rusia Vladimir Putin berjabat tangan dengan Presiden Tiongkok Xi Jinping saat pertemuan di Belt and Road Forum di Beijing, Tiongkok, 18 Oktober 2023. Sputnik/Sergei Guneev/Pool via REUTERS
Xi Jinping dan Putin Makin Mesra, Janjikan Hubungan Lebih Erat

Putin mengunjungi Cina dan bertemu Xi Jinping setelah dilantik kembali sebagai Presiden Rusia.


Ingin Israel Dihukum, 5 Negara Ini Kritik Ancaman AS Kepada Mahkamah Pidana Internasional

2 hari lalu

Seorang wanita menolong seorang bayi yang menangis di sebuah rumah yang rusak di lokasi serangan Israel, di tengah konflik antara Israel dan Hamas, di Rafah, di selatan Jalur Gaza, 29 April 2024. Pihak Palestina juga mengatakan bahwa lebih dari 17 ribu anak Palestina kini hidup tanpa orang tua akibat serangan Israel. REUTERS/Hatem Khaled
Ingin Israel Dihukum, 5 Negara Ini Kritik Ancaman AS Kepada Mahkamah Pidana Internasional

Sejumlah pihak bereaksi setelah Amerika mengancam hakim ICC jika mengeluarkan surat penangkapan kepada PM Israel, Benjamin Netanyahu.


Sri Lanka Akui 16 Warganya Tewas Saat Berperang dalam Konflik Rusia-Ukraina

2 hari lalu

Maria Andreeva, istri tentara Rusia dalam perang di Ukraina, meletakkan bunga di Makam Prajurit Tak Dikenal dekat tembok Kremlin di Moskow, Rusia, 20 Januari 2024.  REUTERS
Sri Lanka Akui 16 Warganya Tewas Saat Berperang dalam Konflik Rusia-Ukraina

Setidaknya 16 tentara bayaran Sri Lanka tewas dalam perang antara Rusia dan Ukraina, kata wakil menteri pertahanan pulau itu pada Rabu.


Putin Tiba di Cina atas Undangan Xi Jinping, Pertama Sejak Terpilih Kembali

2 hari lalu

Presiden Rusia Vladimir Putin berjabat tangan dengan Presiden Tiongkok Xi Jinping saat pertemuan di Belt and Road Forum di Beijing, Tiongkok, 18 Oktober 2023. Sputnik/Sergei Guneev/Pool via REUTERS
Putin Tiba di Cina atas Undangan Xi Jinping, Pertama Sejak Terpilih Kembali

Presiden Rusia Vladimir Putin tiba di ibu kota Cina, Beijing, untuk memulai kunjungan resmi selama dua hari atas undangan Xi Jinping


Vladimir Putin Akui Dapat Dukungan Beijing untuk Akhiri Perang Ukraina dengan Damai

3 hari lalu

Presiden Rusia Vladimir Putin dan Presiden Cina Xi Jinping menghadiri pertemuan di Kremlin di Moskow, Rusia, 20 Maret 2023. Putin mengatakan kepada Xi dalam pertemuannya bahwa dia telah melihat proposal Cina tentang bagaimana menyelesaikan konflik di Ukrain. Sputnik/Sergei Karpukhin/Pool via REUTERS
Vladimir Putin Akui Dapat Dukungan Beijing untuk Akhiri Perang Ukraina dengan Damai

Vladimir Putin mendapat dukungan dari Beijing agar bisa menyelesaikan krisis Ukraina dengan damai.


Belum Terbitkan Surat Penangkapan untuk Netanyahu, Jaksa ICC Dikecam Tiga Negara Ini

3 hari lalu

Jaksa Karim Khan dari Pengadilan Kriminal Internasional (ICC). REUTERS
Belum Terbitkan Surat Penangkapan untuk Netanyahu, Jaksa ICC Dikecam Tiga Negara Ini

Jaksa ICC disebut takut terhadap ancaman dari Kongres AS dan dipertanyakan independensinya.


Belajar Teknologi Drone, 10 Mahasiswa STIK Polri Kursus Singkat di Universitas Kepolisian Korea Selatan

3 hari lalu

Mahasiswa STIK Polri mengikuti kursus singkat tentang drone di Kampus Kepolisian Korea Selatan, Senin, 13 Mei 2024. (ANTARA/HO-Divisi Humas Polri)
Belajar Teknologi Drone, 10 Mahasiswa STIK Polri Kursus Singkat di Universitas Kepolisian Korea Selatan

Selain teknologi drone, mahasiswa STIK Polri juga mempelajari forensik untuk mencari barang bukti penyebab terjadinya pembunuhan.


Divonis 8 Tahun Penjara, Sutradara Mohammad Rasoulof Kabur dari Iran

4 hari lalu

Sutradara Mohammad Rasoulof. REUTERS/Annegret Hilse
Divonis 8 Tahun Penjara, Sutradara Mohammad Rasoulof Kabur dari Iran

Sutradara film Iran Mohammad Rasoulof mengatakan telah meninggalkan Iran setelah dijatuhi hukuman penjara atas tuduhan keamanan nasional


Erdogan: 1.000 Anggota Hamas Dirawat di RS Turki

4 hari lalu

Presiden Turki Tayyip Erdogan menghadiri konferensi pers dengan Kanselir Jerman Olaf Scholz (tidak dalam gambar) di Kanselir di Berlin, Jerman, 17 November 2023. REUTERS/Liesa Johannssen
Erdogan: 1.000 Anggota Hamas Dirawat di RS Turki

Erdogan mengatakan lebih dari 1.000 anggota Hamas dirawat di rumah sakit di Turki.


Percobaan Pembunuhan Paus Yohanes Paulus II 43 Tahun Lalu, Misteri Motif Mehmet Ali Agca

4 hari lalu

Paus Yohanes Paulus II menemui pembunuhnya, Mehmet Ali Agca di penjara Rebibbia, Roma, Italia pada 27 Desember 1983. [MIRROR.CO.UK]
Percobaan Pembunuhan Paus Yohanes Paulus II 43 Tahun Lalu, Misteri Motif Mehmet Ali Agca

Pada 13 Mei 1981, Mehmet Ali Agca menembak Paus Yohanes Paulus II di Lapangan Santo Petrus, Vatikan. Kilas balik peristiwanya.